"UBATI SAKIT DI ANTARA KAMU DENGAN SEDEKAH"
"Bentengi
hartamu dengan zakat, ubati penyakitmu dengan sedekah, dan hadapi ujianmu
dengan doa." (HR. Thabrani)
YAKINLAH, SEDEKAH ITU BOLEH MENYEMBUHKAN PENYAKIT.
TONTON VIDEO DIBAWAH
“Obatilah orang-orang yang sakit di
antara kalian dengan bersedekah”
(Hadits
ini dihasankan oleh Syaikh Al-Albani di dalam
Shahih al-Jami’
).
Syaikh Sulaiman Bin Abdul Karim Al-Mufarrij
sebagaimana dikutip Al-Sofwah berkata:
“Wahai saudaraku yang sedang sakit, sedekah yang
dimaksudkan dalam hadits ini adalah
sedekah yang diniatkan untuk memperoleh
kesembuhan
. Boleh jadi, anda telah banyak melakukan sedekah, tetapi hal itu
tidak anda lakukan dengan niat untuk mendapatkan kesembuhan dari Allah S.W.T.
AMALKAN SEKALI DOA NABI AYUB A.S KETIKA MENGHADAPI UJIAN PENYAKIT
"Robbi annii massaniyadh dhurru wa anta arhamar roohimiin."
۞ وَأَيُّوبَ إِذْ نَادَىٰ رَبَّهُ أَنِّي مَسَّنِيَ الضُّرُّ وَأَنْتَ أَرْحَمُ الرَّاحِمِينَ
Artinya: "Dan (ingatlah kisah) Ayyub, ketika ia menyeru Tuhannya: "(Ya Tuhanku), sesungguhnya aku telah ditimpa penyakit dan Engkau adalah Tuhan Yang Maha Penyayang di antara semua penyayang," (QS. Al Anbiya: 83).
Artinya: " Maka Kami kabulkan (doa)nya, lalu Kami lenyapkan penyakit yang ada padanya dan Kami kembalikan keluarganya kepadanya, dan (Kami lipat gandakan jumlah mereka) sebagai suatu rahmat dari Kami, dan untuk menjadi peringatan bagi semua yang menyembah Kami," (QS. Al Anbiya: 84).